Ada satu acara yang sangat gue sukai dan selalu gue ikutin sejak beberapa bulan yang lalu. Akan sangat menyesal sekali jika gue sampe melewatkan acara ini. Nama acaranya adalah “Islam Itu Indah” yang disiarkan oleh Trans TV setiap hari mulai pukul 05.30 WIB sampai dengan 06.30 WIB. Kenapa acara ini menarik? Selain merupakan tayangan islami yang dapat memenuhi kebutuhan rohani gue, acara ini juga
No comments:
Post a Comment